Organisasi dan birokrasi yang baik bukanlah ditandai dengan dimilikinya program ideal dan perencanaan yang muluk-muluk, melainkan parameter yang dapat dilaksanakan dan bisa diwujudkan dalam mencapai tujuan. Tujuan adalah sasaran dan target keberhasilan. Dalam rangka mencapai tujuan itu, organisasi dan birokrasi membutuhkan dukungan dari manajemen dan tata kelola yang baik bukanlah yang ideal me…
Hubungan partai politik dan proses penyelenggaraan administrasi publik dalam sistem birokrasi pemerintah tidak dapat dipisahkan satu dengan lainnya, namun keduanya dapat dibedakan peran dan sistemnya. Eksistensi partai politik sebagai salah satu ciri pemerintahan demokratis, diperlukan sarana politik demokrasi lainnya, yakni diselenggarakannya pemilihan umum yang adil. Semenjak dikembangkannya…
Buku ini mengajak kita untuk menganalisa kembali cita-cita negara dalam mereformasi birokrasi Indonesia yang tertuang dalam berbagai peraturan yang ada, mengevaluasi serta mengupayakan kembali tumbuhnya semangat reformasi demi terwujudnya Akuntabilitas, Equalitas, dan Kualitas pelayanan publik untuk terciptanya kesejahteraan masyarakat Indonesia. dikaji juga materi dasar reformasi birokrasi dan…